Jumat, 29 April 2011

Tatapan Penuh Cinta...

| Jumat, 29 April 2011 | 1 komentar
Pernahkah anda menatap orang-orang terdekat anda saat ia sedang tidur?
Kalau belum, cobalah sekali saja menatap mereka saat sedang tidur. Saat itu yang tampak adalah ekspresi paling wajar dan paling jujur dari seseorang.
SelengkapnyaTatapan Penuh Cinta...

Rabu, 27 April 2011

Janji Bertemu Di Surga

| Rabu, 27 April 2011 | 0 komentar
Al-Mubarrid menyebutkan dari Abu Kamil dari Ishaq bin Ibrahim dari Raja' bin Amr An-Nakha'i, ia berkata: "Adalah di Kufah, terdapat pemuda tampan, dia kuat beribadah dan sangat rajin. Suatu saat dia mampir berkunjung ke kampung dari Bani An-Nakha'. Dia melihat seorang wanita cantik dari mereka sehingga dia jatuh cinta dan kasmaran.
SelengkapnyaJanji Bertemu Di Surga

Majulah Terus, Pantang Mundur

| | 0 komentar
Ketika Colombus menyeberangi lautan Atlantik yang sukar dan penuh dengan tantangan yang membahayakan, tidak tahu kemana arah ia berlayar. “Hari ini kami berlayar pada lintasan WSW”, tulisnya pada buku hariannya. Pada saat itu, Columbus pasti dipenuhi dengan harapan dan keyakinan bahwa dia diarahkan secara benar agar tepat pada tujuan yang ingin dicapai.
SelengkapnyaMajulah Terus, Pantang Mundur

Bola Masuk Ke Kantong Kertas

| | 0 komentar
Seorang pemain profesional bertanding dalam sebuah turnamen golf. Ia baru saja membuat pukulan yang bagus sekali yang jatuh di dekat lapangan hijau. Ketika ia berjalan di fairway, ia mendapati bolanya masuk ke dalam sebuah kantong kertas pembungkus makanan yang mungkin dibuang sembarangan oleh salah seorang penonton. Bagaimana ia bisa memukul bola itu dengan baik?
SelengkapnyaBola Masuk Ke Kantong Kertas

Senin, 25 April 2011

Belajar dari Beruang

| Senin, 25 April 2011 | 0 komentar
Seekor beruang yang bertubuh besar sedang menunggu seharian dgn sabar ditepi sungai deras, waktu itu memang tidak sedang musim ikan. Sejak pagi ia berdiri disana mencoba meraih ikan yang meloncat keluar air. Namun,tak satu juga ikan yg berhasil ia tangkap. Setelah berkali-kali mencoba, akhirnya..hup .. ia dpt menangkap seekor ikan kecil. 
SelengkapnyaBelajar dari Beruang

Tips Memulai Hari dengan Cerah

| | 0 komentar
Hari yang cerah bukan ditandai dengan matahari yang bersinar terang atau udara yang sejuk, melainkan dari hati dan pikiran yang segar. Kecerahan suatu hari dimulai dari diri anda sendiri. Kita tahu bahwa sesuatu yang dimulai dengan baik merupakan separuh dari pencapaian tujuan.
SelengkapnyaTips Memulai Hari dengan Cerah

Minggu, 24 April 2011

Pelajaran dari Dua Ekor Kodok

| Minggu, 24 April 2011 | 0 komentar
Suatu hari dua ekor kodok masuk ke sebuah dapur. Mereka loncat kesana kemari. Akhirnya kodok-kodok enerjik ini mendarat di sebuah panci besar memuat susu segar. Tentu saja mereka berusaha untuk keluar dari panci itu. Namun susu itu terlalu dalam sehingga mereka tak dapat memakai dasar panci sebagai pijakan untuk meloncat keluar.
SelengkapnyaPelajaran dari Dua Ekor Kodok

Sabtu, 23 April 2011

Ayo, Terus Bergerak !

| Sabtu, 23 April 2011 | 0 komentar
Air, jika dibiarkan terus menggenang, tanpa aliran, lama-lama akan menjadi sarang penyakit. Demikian juga udara, jika dibiarkan berhenti, tak berhembus, akan menimbulkan kepengapan dan akhirnya merusak pernapasan. Semua harus bergerak. Tidak boleh ada yang diam.
SelengkapnyaAyo, Terus Bergerak !

Di Surga Kita Kan Bersua

| | 0 komentar
Dari Rajâ` bin ‘Umar an-Nakha’iy, dia berkata, 
“Di Kufah ada seorang pemuda berparas tampan, sangat rajin beribadah dan sungguh-sungguh. Dia juga termasuk salah seorang Ahli Zuhud. Suatu ketika, dia singgah beberapa waktu di perkampungan kaum Nukha’ lalu –tanpa sengaja- matanya melihat seorang wanita muda mereka yang berparas elok nan rupawan.
SelengkapnyaDi Surga Kita Kan Bersua

Jumat, 22 April 2011

Sebelum Meninggal Dia Mengatakan, “Aku Mencium Bau Surga!”

| Jumat, 22 April 2011 | 0 komentar
Dalam sebuah hadits yang terdapat dalam ash-Shahihain dari Abu Hurairah RA bahwa Rasulullah SAW bersabda: "Ada tujuh golongan orang yang akan mendapat naungan Allah pada hari tiada naungan selain dari naungan-Nya…di antaranya, seorang pemuda yang tumbuh dalam melakukan ketaatan kepada Allah." 

SelengkapnyaSebelum Meninggal Dia Mengatakan, “Aku Mencium Bau Surga!”

Anjing Menyingkap Pembunuh Majikannya

| | 0 komentar
Mubasysyir ar-Rumy menceritakan bahwa dia pernah mendengar kisah mantan budaknya yang dikenal dengan Abu ‘Utsman, Zakaria al-Madany, sering disebut Ibn Fulanah. Ia seorang tajir yang mulia, banyak harta, terkenal murah hati, dapat dipercaya, orang yang memegang amanah dan juga suka meriwayatkan hadits.
SelengkapnyaAnjing Menyingkap Pembunuh Majikannya

Lelaki Yang Gemar Membaca Al-Qur'an

| | 0 komentar
Di saat aku berada di ruang mayat, seorang pemuda datang dengan tergopoh-gopoh. Ia berkata, "Ya Doktor Khalid –semoga Allah memberimu keba-ikan- ayahku sedang sekarat, coba anda talqinkan ke-padanya dua kalimat syahadat." Aku katakan, "Saya rasa kalian anak-anaknya lebih berhak mentalqinnya dari padaku dan lebih memiliki rasa iba lebih dalam dari padaku semoga Allah memberkahi kalian."
SelengkapnyaLelaki Yang Gemar Membaca Al-Qur'an

Balasan Kejujuran dan Amanah

| | 0 komentar
Setiap muslim diperintahkan untuk berlaku amanah dan memiliki akhlak yang baik serta sifat yang terpuji. Barang-siapa yang melakukan sifat-sifat tersebut, niscaya ia diberi balasan yang baik, di dunia maupun di akhirat. Barangsiapa yang meninggalkan khianat dan menipu karena Allah dengan segenap kejujuran dan keikhlasan, niscaya Allah mengganti hal tersebut dengan kebaikan yang banyak.
SelengkapnyaBalasan Kejujuran dan Amanah

Kisah Islam Mantan Bintang Pop Terkenal ‘Yusuf Islam’

| | 0 komentar
Kisah seorang artis yang bernama Cat Stevens yang (alhamdulillah) menjadi seorang muslim, kemudian ia dipanggil dengan nama Yusuf Islam. Inilah kisahnya seperti yang ia ceritakan, kami menukilnya secara ringkas.
SelengkapnyaKisah Islam Mantan Bintang Pop Terkenal ‘Yusuf Islam’

Kisah Sukses Soichiro Honda

| | 0 komentar
Cobalah amati kendaraan yang melintasi jalan raya. Pasti, mata Anda selalu terbentur pada Honda, baik berupa mobil maupun motor. Merk kendaran ini menyesaki padatnya lalu lintas, sehingga layak dijuluki "raja jalanan".
SelengkapnyaKisah Sukses Soichiro Honda

Selasa, 19 April 2011

Thomas Alva Edison si Penemu Serba Bisa

| Selasa, 19 April 2011 | 0 komentar
Penemu serba bisa Thomas Alva Edison lahir tahun 1847 di kota Milan, Ohio, Amerika Serikat. Cuma tiga tahun dia peroleh pendidikan formal, sesudah itu disepak keluar sekolah karena si guru menganggap anak ini dungu luar biasa.
SelengkapnyaThomas Alva Edison si Penemu Serba Bisa

James Watt Si Penemu Mesin Uap

| | 0 komentar
James Watt, orang Skotlandia yang sering dihubungkan dengan penemu mesin uap, adalah tokoh kunci Revolusi Industri. Sebenarnya, Watt bukanlah orang pertama yang membuat mesin uap. Rancangan serupa disusun pula oleh Hero dari Iskandariah pada awal tahun Masehi. Di tahun 1686 Thomas Savery mempatenkan  sebuah mesin uap yang digunakan untuk memompa air, dan di tahun 1712, seorang Inggris Thomas Newcomen, mempatenkan pula barang serupa dengan versi yang lebih sempurna, namun mesin ciptaan Newcomen masih bermutu rendah dan kurang efisien, hanya bisa digunakan untuk pompa air dari tambang batubara.
SelengkapnyaJames Watt Si Penemu Mesin Uap

Senin, 18 April 2011

Biografi Galileo Galilei

| Senin, 18 April 2011 | 0 komentar
Galileo lahir di Pisa, tahun 1564. Galileo muda belajar di Universitas Pisa tetapi drop out karena urusan  keuangan. Meski begitu tahun 1589 dia dapat posisi pengajar di universitas itu. Beberapa tahun kemudian dia bergabung dengan Universitas Padua dan menetap di sana hingga tahun 1610. Dalam masa inilah dia menciptakan penemuan-penemuan ilmiah.
SelengkapnyaBiografi Galileo Galilei

Biografi Aristoteles

| | 0 komentar
Aristoteles dilahirkan di kota Stagira, Macedonia, 384 SM. Ayahnya seorang ahli fisika kenamaan. Pada umur tujuh belas tahun Aristoteles pergi ke Athena belajar di Akademi Plato. Dia menetap di sana selama dua puluh tahun hingga tak lama Plato meninggal dunia. Di bawah asuhan Plato dia menanamkan minat dalam hal spekulasi filosofis.
SelengkapnyaBiografi Aristoteles

Sir Isaac Newton dan Karyanya

| | 0 komentar
Isaac Newton, ilmuwan paling besar dan paling berpengaruh yang pernah hidup di dunia, lahir di Woolsthrope, Inggris, tepat pada hari Natal tahun 1642, bertepatan tahun dengan wafatnya Galileo. Di masa anak-anak sudah menunjukkan bakat yang nyata di bidang mekanika. Meskipun anak dengan otak cemerlang, di sekolah ia tidak mau menonjolkan kemampuannya.
SelengkapnyaSir Isaac Newton dan Karyanya

Rabu, 13 April 2011

Seekor Tikus Membunuh Raja Hutan ???

| Rabu, 13 April 2011 | 0 komentar
Didalam sebuah hutan, hiduplah seekor tikus ahli filsafat. Ia mengetahui satu hal yang tidak pernah diketahui hewan-hewan lain.. Ia yakin bahwa gelisah bisa membunuh seseorang. Sebab, gelisah bisa membunuh kebahagiaan, memadamkan kilauan cahaya dan menghilangkan kenyamanan. Selain itu, kegelisahan juga bisa menghancurkan akal, hati dan fisik.
SelengkapnyaSeekor Tikus Membunuh Raja Hutan ???

Kisah Si Kodok Tuli

| | 3 komentar
Suatu hari selepas hujan lebat turun, datanglah rombongan kodok ke suatu kolam sambil bernyanyi..mereka bernyanyi begitu riangnya sambil melompat-lompat (namanya juga kodok) sampai-sampai mereka tidak sadar kalau di depannya ada lubang yang sangat dalam.
SelengkapnyaKisah Si Kodok Tuli
 
© Copyright 2010. www.iqro.tk . All rights reserved | www.iqro.tk is proudly powered by Blogger.com | Template by o-om.com